Hakikat Pendidikan Karakter Pada Anak Usia Dini

Pada pendidikan anak usia dini sangat perlu untuk memerhatikan dan menerapkan pendidikan karakter demi masa depan anak-anak Indonesia yang lebih baik. Dengan pendidikan karakter itu diharapkan pula anak-anak tumbuh paripurna dan sempurna. Pada usia 0-6 tahun, pada periode ini otak anak sedang berkembang dengan sangat cepat. Mereka akan mampu menyerap dengan cepat segala sesuatu yang dilihat atau yang didengarkannya.

Hakikat Pendidikan Karakter

Baca Juga :  Metode Membaca Permulaan

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *