Konsep Manajemen Kurikulum PAUD

6.    Kurikulum tahun 1984
Kurikulum ini dikenal dengan pendekatan cara belajar siswa aktif (CBSA). Berdasarkan pendekatan keterampilan (skill approach), guru menanamkan pengertian terlebih dahulu sebelum memberikan latihan kepada peserta didik. CBSA sendiri menempatkan siswa sebagai sumber belajar. Mereka mengamati sesuatu, megelompokkan, mendiskusikan kemudian melaporkan hasil pengamatan tersebut. Orientasi kurikulum 1984 adalah tujuan intruksional.

Baca Juga :  Menanamkan Nilai-Nilai Karakter Pada Anak Usia Dini

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *