Media Metode Dan Strategi Pembelajaran Daring Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Mahasiswa

Sudah beberapa bulan ini pendidikan belum stabil. Hal ini dikarenakan dampak dari datangnya pandemi yang mengharuskan beberapa mahasiswa harus pandai dalam teknologi. Di masa pemulihan virus Corona seperti ini, tidaklah mudah untuk proses pembelajaran. Hal ini disebabkan karena menurunnya kualitas terhadap kurikulum.

Virus Corona ini menimbulkan ketidakpastian dan perlambatan jarigan bagi dunia teknologi, sehingga berujung pada proses penghambatan belajar. Begitu juga hal tersebut berimbas pada masa new normal, walau sudah diberlakukannya new normal mahasiswa masih sangat cemas dengan tinjauan pendidikan yang terus menurun.

Bacaan Lainnya

Dalam pemahaman sistem pendidikan ada keseluruhan dari bagian-bagian yang bekerjasama dalam mencapaihasil yang ditentukan berdasarkankebutuhan tersebut. Setiap sistem harus mempunyai tujuan, dan kegiatan-kegiatan dari semua komponen-komponen yang diarahkan untuk mencapai tujuan tersebut.

Proses kegiatan belajar mengajar yang awalnya sistem tatap muka langsung diberhentikan dan mengganti proses pembelajaran dengan sistem pembelajaran daring ataue-learning. Pembelajaran dengan metode e-learning dengan keseluruhan harus mengunakan teknologi dalam pembelajaran melalui fasilitas internet yang memadai dan tidak perlu untuk belajar tatap muka. Diharapkan pelajar maupun mahasisiwa melalui metode ini dapat mencapai keberhasilan.

New normal adalah suatu kebijakan yang memebuka kembali aktivitas dan kegiatan masyarakat secara terbatas dengan menggunakan standar kesehatan yang telah ditentukan. New normal merupakan tahapan baru setelah kebijakan pembatasan sosial yang diberlakukan untuk mencegah penyebaran wabah virus Covid 19.

Baca Juga :  Karakter Kedisiplinan Peserta didik di Sekolah

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *