Prinsip-Prinsip Evaluasi Pembelajaran

5.    Prinsip Kontinuitas (Kesinambungan/Terus Menerus)
Prinsip kontinuitas dikenal juga dengan konsep kesinambungan.  Artinya evaluasi dilakukan secara terus menerus dan tidak boleh dilakukan hanya pada waktu atau kesempatan tertentu saja karena pembelajaran itu bersifat terus menerus dan saling terkait satu sama lain.  Evaluasi harus dilakukan secara terus menerus dan hasilnya dihubungkan dengan hasil evaluasi selanjutnya sehingga hasil evaluasi lebih valid. Pengajar juga dapat memperoleh gambaran perkembangan peserta didik dengan jelas dan terperinci. Prinsip ini penting karena perkembangan peserta didik tidak hanya dilihat dari sisi produk saja tapi juga dilihat dari prosesnya dan serta inputnya. Prinsip ini mendorong siswa supaya terus belajar untuk mempersiapkan diri pada kegiatan pendidikan selanjutnya.

Pos terkait