BIPA sebagai Sentra Pendidikan dan kajian sains.

I Made Sujana (2012) dalam makalahnya mengatakan terkait peluang penelitian BIPA dapat ditelisik dari berbagai sudut pandang.

“Penelian ke-BIPA-an dapat terkait dengan masalah-masalah kompetensi pedagogis, kompetensi profesional (akademis) maupun masalah-masalah yang terkait dengan pemahaman lintas budaya (CCU). Secara lebih rinci, kegiatan penelitian dapat berupa analisis kebutuhan pebelajar BIPA, rancangan kurikulum/silabus dengan berbagai pendekatan pengembangan bahasa asing/bahasa kedua (seperti theme-based, skill-based, function and notion, structural-based approaches, dll), penelitian tindakan kelas atau penelitian eksperimen terkait dengan penggunaan berbagai model pembelajaran bahasa asing untuk meningkatkan berbagai ketrampilan dan aspek kebahasaan, penelitian tentang analisis kesalahan berbahasa (lisan maupun tulis), penelitian tentang Tatabahasa untuk BIPA (teknik pengajarannya dan aspek-aspek yang sulit dipelajari oleh penutur asing), penelitian tentang pemahaman lintas budaya yang melatarbelakangi penggunaan bahasa dan kendala-kendala yang dihadapi oleh penutur asing dari negara berbeda, dan masih banyak lagi yang bisa digali dari penelitian BIPA.”

Baca Juga :  Merdeka Belajar Menghadapi New Normal

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *