Penerapan Akhlaq Pada Pendidikan Karakter Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kedamean Pada Era Globalisasi

Pihak Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 kedamean merasa sangat perlu untuk mengajarkan dan mendidikkan pendidikan akhlak bagi siswa. Para guru menilai bahwa pendidikan akhlak sangat besarnya terhadap pembinaan disiplin dan karakter siswa dan siswi di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Gresik.Pendidikan akhlak dan karkter bukan hanya diajarkan oleh guru bidang studi pelajaran Akidah Akhlak, tetapi pendidikan akhlak harus diajarkan oleh setiap guru yang ada di sekolah tersebut, misalnya guru pelajaran umum seperti bahasa inggris, ilmu penghetahuan alam dan Matematika juga berkewajiban untuk melakukan pendidikan akhlak, dan juga halnya guru olahraga, juga berkewajiban mengajarkan tentang akhlak.

Baca Juga :  Pengaruh Media Pembelajaran Power Point Dalam Peningkatan pemahaman Siswa

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *